Pendakian Gunung Papandayan



Untuk yang mau ke Papandayan, ini sedikit gambarannya:
- Tiket TWA Papandayan: 30rb/ orang, per hari, saat weekend
- Parkiran - bunderan pos 7 (warung² di persimpangan jalur): 30 - 45 menit, atau Ojek 30rb
Dari pos 7 bisa langsung ke hutan mati.
- Pos 7 - hutan mati: 15 - 25 menit
Atau kalau lewat jalur camp:
- Pos 7 - pos 8 (Ghoberhoet): 30 - 45 menit
- Pos 8 - pos 9 (Pondok Saladah): 10 - 15 menit
- Pos 9 - hutan mati: 10 - 15 menit
Lalu kalau akan lanjut, harus pakai guide ya..
- Hutan mati - tegal alun: 30 menit
.
Oiya, kalau mau camp harus lapor dulu di pos 3 ya, letaknya di parkiran.
.
Trekking ke sini sudah kayak wisata, gaez, ada banyak warung dari parkiran, pos 7, pos 8, pos 9.
Toilet lebih banyak lagi, di sepanjang jalur.
Kalau ngga kuat trekking juga bisa ngojek sampai Pondok Saladah.
.
Gimana, mau coba? 😊
.
.
#solohiking #papandayan
#solohiker #papandayanmountain #hutanmatipapandayan #tegalalunpapandayan #padangedelweispapandayan #deadforest #deadforestpapandayan #mountainreel #wanderlust #perempuanpendaki #pendakiperempuan #gadispendaki #perempuanpejalan #partnermuncak  #jelajahindonesia #jelajahnusantara #pendakisantai #pendakijelajahnusantara #zonanyaman #pejalansantai #pejalanselow #temanmendaki  #perempuangunung #pendakicantik #pendakiselow #pondoksaladah #ghoberhoet #ghoberhoetpapandayan

warung di pos 7
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Comments